Cara Pasang Iklan Di Bawah Postingan
1.Login ke blogger.
2.Klik "Tata Letak" kemudian Klik "Edit HTML".Kemudian beri tanda centang pada tulisan "expand widget tempate"
3.Selanjutnya Cari kode berikut ini.
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<style>.fullpost{display:inline;}</style>
<p><data:post.body/></p>
4.Setelah ketemu kodenya letakan kode iklan di bawahnya.Tapi sebelumnya Parse Dulu kode iklanya DISINI.
5.Supaya lebih jelas silakan lihat kode Lengkapnya berikut ini.
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<style>.fullpost{display:inline;}</style>
<p><data:post.body/></p>
Taro kode iklanya disini.
<b:else/>
<style>.fullpost{display:none;}</style>
<p><data:post.body/>
<a expr:href='data:post.url'><strong>Selengkapnya...</strong></a></p>
</b:if>
6.Kemudian Klik Save template
7.Dan tinggal kamu lihat hasilnya.Iklan ini akan tampil di setiap postingan blog kamu.